MEREALISASIKAN TAUHID MENYEBABKAN MASUK SURGA TANPA HISAB
al-Quran dan as-Sunnah menunjukkan bahwa barangsiapa merealisasikan tauhid dengan benar, maka ia masuk Surga tanpa hisab dan tanpa azab, karena kesempurnaan keutamaan tauhid tidak akan diraih kecuali dengan merealisasikannya. Merealisasikan tauhid merupakan nilai lebih dari…