Tuesday, October 3, 2023
MAKNA IKHLAS
Akidah

MAKNA IKHLAS

Syekh al-‘Utsaimin rahimahullah ditanya: Apakah makna ikhlas? Jika seorang hamba menginginkan melalui ibadahnya sesuatu yang lain, apa hukumnya? Syekh al-‘Utsaimin rahimahullah menjawab: Makna ikhlas kepada Allah Ta’ala adalah seseorang bermaksud melalui ibadahnya bertakarub (mendekatkan diri)…

JANGAN PEDULIKAN ORANG-ORANG
Kisah

JANGAN PEDULIKAN ORANG-ORANG

Juha dan anaknya berada di dua ujung yang berlawanan. Setiap kali Juha menyuruh anaknya melakukan sesuatu, anaknya menentangnya dengan berkata, “Apa kata orang-orang tentang kita jika kita melakukan hal itu?” Juha ingin memberi pelajaran yang…

NIAT DAN IKHLAS
Kelembutan Hati

NIAT DAN IKHLAS

Niat adalah keinginan hati untuk melakukan sesuatu. Sebuah amal muncul karena ada keinginan dan kemampuan. Setiap amal yang dilakukan oleh orang yang berakal dan tidak terpaksa pasti disertai dengan niat. Oleh karena itu, sebagian ulama…

MENAHAN MARAH WALAUPUN SANGGUP MELAMPIASKANNYA
Kelembutan Hati

MENAHAN MARAH WALAUPUN SANGGUP MELAMPIASKANNYA

Dari Muadz bin Anas radhiyallahu ‘anhu, bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, مَنْ كَظَمَ غَيظًا وَهُوَ قَادِرٌ عَلَى أنْ يُنْفِذَهُ، دَعَاهُ اللهُ سُبْحَانَهُ وَتَعَالَى عَلَى رُؤُوسِ الْخَلائِقِ يَومَ الْقِيَامَةِ حَتَّى يُخَيِّرَهُ مِنَ الْحُورِ الْعِينِ…

MENUNAIKAN ZAKAT DENGAN LAPANG DADA
Fikih

MENUNAIKAN ZAKAT DENGAN LAPANG DADA

Dari Abdullah bin Muawiyah al-Ghadhiri radhiyallahu ‘anhu, dia berkata, “Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, ثَلَاثٌ مَنْ فَعَلَهُنَّ فَقَدْ طَعِمَ طَعْمَ الْإِيمَانِ، مَنْ عَبَدَ اللَّهَ وَحْدَهُ بِأَنَّهُ لَا إِلَهَ إِلَّاهُوَ، وَأَعْطَى زَكَاةَ مَالِهِ طَيِّبَةً بِهَا…